GIVE RADIO IKOM UNIVET
Redaksi / Pemasangan Iklan
Total Tayangan Halaman
Prodi Sastra Indonesia UNS Adakan Pelatihan DAI Se-Karanganyar
Tim LPM LPPM UNS saat foto bersama peserta pelatihan Dai remaja masjid. |
Prodi Sastra Indonesia UNS Adakan Pelatihan DAI Se-Karanganyar
Solo- majalahlarise.com -Pelatihan kepada Dai Remaja Masjid pada forum remaja masjid se-Kabupaten Karanganyar kembali digelar oleh Tim Pengabdian Prodi Sastra Indonesia FIB Universitas Sebelas Maret Surakarta (UNS). Kegiatan bertujuan untuk meningkatkan kemampuan Dai dalam menyampaikan materi dakwah di depan publik. Minggu (13/9/2020).
Ketua tim pengabdian, Dr. Hanifullah Syukri, M.Hum mengatakan acara yang berlangsung sehari ini merupakan kerjasama antara Tim P2M LPPM UNS Program Studi Sastra Indonesia FIB UNS dengan Forum Remaja Masjid (Fosremka) Karanganyar.
"Acara yang dilakukan oleh tim pengabdian dari Grup Riset Linguistik Indonesia ini dilaksanakan secara luring dengan pembatasan peserta sebanyak 20 orang," terangnya kepada media, Rabu (30/9/2020).
Baca juga: EYES Prodi Pendidikan Bahasa Inggris FKIP Univet Bersinergi Munculkan Kreativitas Melalui Daring
Menurutnya berdakwah ibaratnya seperti proses komunikasi meliputi penutur, mitra tutur, pesan, dan saluran. Oleh karena itu, perlu penguasaan materi bagi para Dai muda untuk menambah kepercayaan diri Dai manakala materi yang hendak disampaikan paham dan menguasai.
Ditambahkan, Dr. Hanifullah Syukri bahwa dengan diadakannya pelatihan Dai remaja masjid ini diharapkan akan menambah wawasan dan tumbuh rasa percaya diri dikalangan Dai muda. Hal itu terwujud dalam pelatihan yang tidak hanya berlangsung pemberian materi saja oleh pembicara, tetapi peserta yang mengikuti pelatihan ini berkesempatan untuk praktik berpidato didepan para peserta pengabdian.
"Kegiatan berjalan lancar dengan antusias peserta para remaja masjid yang tergabung dalam organisasi remaja masjid se-Kabupaten Karanganyar," terangnya.
Baca juga: SD Muhammadiyah PK Kottabarat Gelar Imunisasi Campak Rubella
Menurut beberapa peserta pelatihan mengatakan senang dan puas mengikuti kegiatan ini. Hal itu karena ada banyak ilmu yang diperoleh para remaja masjid dengan mengikui acara pengabdian seperti ini. (Sofyan)
Top 5 Popular of The Week
-
5 KOMPONEN PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI Oleh: Novi Astutik, S.Pd.SD SD Negeri 4 Wonogiri, Wonogiri Jawa Tengah Novi Astutik, S.Pd.SD ...
-
FILSAFAT JAWA KIDUNGAN “ANA KIDUNG RUMEKSA ING WENGI” Oleh: Sri Suprapti Guru Bahasa Jawa di Surakarta Sri Suprapti Filsafat Jawa a...
-
ALAT PERAGA ULAR TANGGA NORMA DAN KEADILAN SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN PPKn Oleh: Sulistiani, S.Pd Guru SMP Negeri 3 Satu Atap Mijen, Demak J...
-
ICE BREAKING SALAM PANCASILA TINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR MENGGALI IDE PENDIRI BANGSA TENTANG DASAR NEGARA Oleh : Suheti Priyani, S.Pd Guru M...
-
PENYEBAB RENDAHNYA MINAT MEMBACA SISWA Oleh : Apriyati SDN Penyarang 04, Sidareja, Cilacap Jawa Tengah Apriyati Membaca merupakan keg...
-
PEMANFAATAN APOTEK HIDUP DI LINGKUNGAN SEKOLAH Oleh : Rosi Al Inayah, S.Pd Guru SMK Farmasi Tunas Harapan Demak, Jawa Tengah Rosi Al Inayah...
-
PENDIDIKAN DI ERA GLOBALISASI Oleh : Wahyu Sri Ciptaningtyaswuri, S.Pd.SD Guru SDN Kaliayu, Cepiring, Kendal Jawa Tengah Wahyu Sri Ciptaning...
-
Proses pembuatan jenang tradisional. Melihat Lebih Dekat Usaha Jenang Tradisional 'UD TEGUH' Kedung Gudel Kenep Sukoharjo- majala...
-
PENTINGNYA PENGGUNAAN BAHASA JAWA KRAMA DIKALANGAN REMAJA PADA ABAD 21 Oleh : Kunaniyah, S.Pd Guru Bahasa Jawa SMP Islam Al Bayan Wiradesa,...
-
PERMAINAN OLAHRAGA DALAM PENJAS ADAPTIF BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS Oleh : Agus Dwi Surahman, S.Pd Guru SLB BC YSBPD Wuryantoro, Wonogiri ...
Tidak ada komentar: